Description
Lipat Door Onna
Lipat Door Onna
Adalah revolusi terbaru dalam kategori Insect Screen dan merupakan kelas yang lebih tinggi daripada jenis Insect Screen sebelumnya. Lipat Door di desain dengan fungsi yang sama baiknya untuk menjaga serangga dan memaksimalkan ruang pribadi.
Pintu lipat yang terbuat dari bahan kasa nyamuk nylon dan diperuntukkan untuk melindungi ruangan dari nyamuk serangga. Sangat berguna pada musim perga
Kegunaan Pintu Kasa Nyamuk Onna
1. Melindungi dari serangga: Pintu Kasa nyamuk ini dirancang khusus untuk melindungi dari serangga, terutama nyamuk, saat pintu terbuka. Ini membantu menjaga kebersihan ruangan dan melindungi dari gigitan serangga yang mengganggu.
2. Kendali cahaya: dapat membantu mengatur intensitas cahaya yang masuk ke dalam ruangan. Anda dapat mengatur lipatan untuk memberikan sedikit cahaya di siang hari atau mengurangi cahaya yang masuk pada malam hari.
3. Privasi: Pintu ini juga memberikan privasi dengan menghalangi pandangan orang dari luar. Ini berguna terutama ketika ingin menjaga privasi dalam ruangan.
Perawatan Kasa Nyamuk Lipat Onna
1. Membersihkan: Untuk membersihkannya, Anda dapat melakukan pembersihan dengan cara mencopotnya dari tempatnya dan mencuci dengan air sabun ringan. Pastikan untuk mengeringkannya dengan baik sebelum memasangnya kembali.
2. Perawatan rutin: Pastikan untuk mengikuti melakukan perawatan dengan dcara membersihkan secara rutin sehingga dapat menjaga dan mencegah serangga masuk melalui pintu lipat ini.
3. Penanganan yang baik: Hindari menarik atau menahan pintu lipat secara paksa, karena ini dapat merusak struktur lipatannya. Pastikan untuk menggunakan dengan lembut dan menjaga agar tidak terjadi tarikan yang kuat pada kain.
Pastikan untuk selalu melihat melakukan perawatan dan membersihkan secara teratur untuk menjaga keawetan dan kualitas Lipat Door Onna Anda.
Untuk informasi lebih lanjut tentang pintu kasa nyamuk dan permintaan survey lokasi atau estimasi harga, silahkan hubungi kami di 0811 192 7922 dan detail harga bisa dilihat di Price List Lipat Onna Terbaru
Mesh / Fabric | 1 Panel | 2 Panel | 4 Panel | 6 Panel | 8 Panel | 10 Panel | Unit |
---|---|---|---|---|---|---|---|
PE Net (Insect Screen) | 3.170 | 2.600 | 2.390 | 2.295 | 2.250 | 2.225 | /m² |
Honeycomb Dimout [HCDO] | 3.565 | 2.995 | 2.785 | 2.690 | 2.645 | 2.620 | /m² |
Honeycomb Blackout [HCBO] | 4.205 | 3.635 | 3.425 | 3.330 | 3.285 | 3.260 | /m² |
Combination IS & HCDO | - | 4.835 | - | - | - | - | /m² |
Combination IS & HCBO | - | 5.655 | - | - | - | - | /m² |
Combination 2 IS & 2 HCDO | - | - | 4.615 | - | - | - | /m² |
Combination 2 IS & 2 HCBO | - | - | 5.380 | - | - | - | /m² |
Combination 3 IS & 3 HCDO | - | - | - | 3.900 | - | - | /m² |
Combination 3 IS & 3 HCBO | - | - | - | 4.495 | - | - | /m² |
Combination 4 IS & 4 HCDO | - | - | - | - | 3.680 | - | /m² |
Combination 4 IS & 4 HCBO | - | - | - | - | 4.235 | - | /m² |
Combination 5 IS & 5 HCDO | - | - | - | - | - | 3.480 | /m² |
Combination 5 IS & 5 HCBO | - | - | - | - | - | 3.970 | /m² |
Mesh Only - PE Net (IS) | 297 | 297 | 297 | 297 | 297 | 297 | /m² |
Fabric Only - Honeycomb Dimout (HCDO) | 725 | 725 | 725 | 725 | 725 | 725 | /m² |
Fabric Only - Honeycomb Blackout (HCBO) | 1.433 | 1.433 | 1.433 | 1.433 | 1.433 | 1.433 | /m² |
Accessories | |||||||
Corner Joint ** | 748 | 748 | 748 | 748 | 748 | 748 | /mT |
*harga dalam ribuan rupiah |
1. Minimum ukuran per panel, L dihitung 0,60 m & T dihitung 1,80 m
2. Maksimal lebar per panel 2,00 m (Pakai Supporting Stick)
Maksimal lebar per panel 1,20 m (tidak pakai Supporting Stick)
3. 3 panel menggunakkan harga 2 panel
4. 5 panel menggunakkan harga 4 panel
5. 7 panel menggunakkan harga 6 panel
6. 9 panel menggunakkan harga 8 panel
7. Khusus wooden coating indent 1,5 - 2 bulan & dikenakkan biaya tambahan sebesar 15%
** Harga sudah termasuk 2 sisi (kiri & kanan)