Pintu Exona

Merupakan pintu klasik yang dipadukan dengan Onna Magnetic atau Rubber Insects Screen yang memastikan keamanan selama berada di dalam dan di luar ruangan. Selain menciptakan tampilan yang elegan serta tetap menjaga tamu yang tidak diinginkan tetap berada di luar rumah, produk ini juga berfungsi sebagai pengatur sirkulasi udara yang membuat serangga dan debu tetap berada di luar.

Sampai saat ini pintu Exona masih menjadi produk yang sangat diminati di pasaran karena modelnya yang simple dan dapat dipadukan dengan kasa nyamuk yang dapat dilepas untuk memudahkan saat pencucian kasa nyamuk dan pintu tersebut.

Perawatan untuk pintu itu tersebut juga sangat mudah, hanya dengan lap dengan kain basah yang dibilas dengan air yang sudah dikasih sedikit sabun.

Download Price List Pintu Exona 2020.

Pilihan Kasa Nyamuk :

  • Rubber Fibreglass
  • Magnetic Fibreglass
  • Rubber Miniflex
  • Magnetic Miniflex
  • Rubber Stainless
  • Magnetic Stainless

Pilihan Amplimesh :

  • 103 Standard
  • 103 Tebal
  • 120
  • 201

Ukuran Standard :

  • 90 x 210 (103 Standard, 103 Tebal, 120)
  • 100 x 210 (201)

Pilihan Warna :

  • White
  • Brown

Tersedia juga alternatif pipihan dari produk ini adalah Pintu Tanpa Amplimesh jadi hanya terpasang kasa nyamuk saja, hanya cocok dipasang untuk dibagian pintu yang tidak berhadapan dengan luar rumah karena tidak ada pengaman sama sekali, hanya berfungsi untuk menghindari serannga untuk tidak masuk tapi sirkulasi udara tetap baik.

Untuk informasi, silahkan hubungi kami di 0811 811 0590 (CALL/SMS/WA) atau 0811 192 7922 (CALL/SMS/WA).

Pintu Exona

Pintu Exona